Pengaturan Privasi

Demi kenyamanan Anda, kami menggunakan cookies dan teknologi serupa. Ada beberapa cookies yang wajib diaktifkan supaya situs web kami dapat beroperasi. Anda bisa memilih untuk menonaktifkan atau mengaktifkan cookies tambahan, yang hanya akan kami gunakan untuk meningkatkan kenyamanan Anda. Data Anda tidak akan pernah diperjualbelikan atau digunakan untuk pemasaran. Untuk informasi lebih lanjut, silakan buka Kebijakan Umum Penggunaan Cookies dan Teknologi Serupa. Anda bisa mengubah pengaturan privasi Anda kapan pun dengan mengunjungi Kebijakan Privasi.

Langsung ke konten

Langsung ke daftar isi

14-20 Oktober

MAZMUR 96-99

14-20 Oktober

Nyanyian 66 dan Doa | Bagian Pembuka (1 men.)

HARTA DALAM FIRMAN ALLAH

1. ”Beritakanlah Kabar Baik”!

(10 men.)

Beritakan kabar baik kepada orang-orang (Mz 96:2; w11 1/3 6 ¶1-2)

Beri tahu orang-orang bahwa keadilan akan ditegakkan pada Hari Penghakiman (Mz 96:​12, 13; w12 1/9 16 ¶1)

Ceritakan bahwa Yehuwa ingin agar bumi dipenuhi oleh orang-orang yang memuji nama-Nya (Mz 99:​1-3; w12 15/9 12 ¶18-19)

Seorang saudara lansia dan seorang pria sedang mengobrol di bangku taman.

2. Permata Rohani

(10 men.)

  • Mz 96:1—Di Alkitab, ungkapan ”lagu baru” sering kali memaksudkan apa? (it-2 242)

  • Dari pembacaan Alkitab minggu ini, permata rohani apa yang mau Saudara bagikan?

3. Pembacaan Alkitab

BERSEMANGATLAH DALAM PELAYANAN

4. Sungguh-Sungguh—Apa yang Yesus Lakukan?

(7 men.) Pembahasan. Putar VIDEONYA, lalu bahas brosur lmd pelajaran 10 nomor 1-2.

5. Sungguh-Sungguh—Tirulah Yesus

(8 men.) Pembahasan berdasarkan brosur lmd pelajaran 10 nomor 3-5 dan bagian ”Lihat Juga”.

KEHIDUPAN KRISTEN

Nyanyian 9

6. Kebutuhan Setempat

(15 men.)

7. Pelajaran Alkitab Sidang

(30 men.) bt psl. 16 ¶10-18

Bagian Penutup (3 men.) | Nyanyian 67 dan Doa